Seruan: Melawan atau Mati!

  Sekitar periode 1950 sampai dengan 1965-an dianggap sebagai sebuah fase dimana gerakan pemuda yang disebut dengan OKP (Organisasi Kemasyarakatan Pemuda) mengalami stagnasi dan terhimpit pada jalan buntu untuk mempertahankan independensi serta partisipasi aktif pasca proklamasi. Hal ini dibuktikan dengan Kongres Mahasiswa Indonesia pada 8 Juli 1947 yang dilaksanakan di Malang, Jawa Timur. Muktamar tersebut…

Selengkapnya

Ponorogo Charter (Bagian Kajian Isu Part II)

  DPD IMM Jawa Timur perlu mengakomodir pandangan alternatif dan kajian isu terkini dalam merumuskan rekomendasi kebijakan. Tentunya dengan mempertimbangkan banyak hal. Mulai dari, kekuatan politik, kerjasama strategis, dsb. Pada bagian sebelumnya, telah dibahas salah satu poin dari kajian isu perihal Spiritualisme Kritis. Tulisan kali ini akan berfokus pada dua kajian isu lainnya yang diangkat…

Selengkapnya

Distopia: Indonesia (C)emas 2045, Bonus yang Menjadi Beban?

  Sering kali kita menafsirkan bahwa bonus demografi adalah suatu hal yang baik bagi suatu negara atau wilayah. Namun bagaimana jika bonus yang didambakan tadi berubah menjadi beban dan distopia? Agaknya kita perlu berkaca pada negara-negara lain yang pernah mengalami bonus demografi. Korsel dan China adalah contoh dari kesuksesan memanfaatkan bonus demografi. Namun lain halnya…

Selengkapnya

Ponorogo Charter (Bagian Kajian Isu Part I)

  Kekuasaan, idealnya dijalankan beriringan dengan nilai-nilai moral (Maarif, 2019). Sebagaimana keniscayaan, hancurnya sebuah kekuasaan akan terjadi bilamana hal esensial tersebut tidak lagi dianggap penting. Dalam hal ini, DPD IMM Jawa Timur sebagai institusi yang dilimpahkan amanah untuk menggunakan kekuasaan, sudah semestinya mengakomodir pandangan-pandangan alternatif dalam proses pendistribusian kebermanfaatan dari kekuasaan yang diembannya. Pandangan-pandangan yang…

Selengkapnya

Menyoal Sejarah Islam dan Adanya Kontradiksi Deskripsi

  Dalam kitab sejarah Islam yang ditulis oleh ulama terdahulu, ternyata mengandung banyak kontradiksi dalam deskripsi suatu peristiwanya. Banyaknya kontradiksi yang ada pada kitab sejarah Islam kiranya perlu dimaklumi, sebab boleh jadi kitab tersebut ditulis belakangan dan jauh dari peristiwa aslinya (Sirry, 2017). Di samping itu, melalui adanya kontradiksi tersebut justru membuat para sarjana modern…

Selengkapnya

Perayaan Kemerdekaan Tanpa Keadilan Sosial adalah Bentuk Pengingkaran

  Dalam merayakan hari kemerdekaan, selain upacara bendera juga dilakukan lomba-lomba dan perayaan-perayaan lain sesuai dengan tradisi atau adat masing-masing daerah. Hal ini tidak dilarang, namun selain memperhatikan syariat dan norma sosial, juga jangan lupakan untuk melakukan refleksi di umurnya yang sudah menginjak 79 tahun. Dalam ajaran Islam, pentingnya refleksi tidak dapat diabaikan. Islam mengajarkan bahwa…

Selengkapnya

Sebelum Membaca “Kelahiran yang Dirayakan”

  Baru-baru ini jagat IMM Kota Surabaya kembali dibuat bangga atas terbitnya buku berjudul “Kelahiran yang Dirayakan”. Iya, dalam buku tersebut konon punya banyak isu yang hendak ditawarkan dan segudang kegelisahan yang akan didiskusikan. Setidaknya lebih kurang itulah yang dapat dibaca melalui sinopsisnya, selengkapnya mending langsung dipesan saja bukunya, wkwk. Namun, ini bukan tentang promosi…

Selengkapnya